Visi dan Misi MTs N 1 Temanggung

Visi MTs N 1 Temanggung

“TERBENTUKNYA PESERTA DIDIK YANG ISLAMI, DISIPLIN DAN PEDULI”

Misi MTs N 1 Temanggung

  1. Menumbuhkan dan mengembangkan peserta didik yang islami disiplin dan peduli
  2. Menumbuhkan dan mengembangkan sikap, tindakan dan pembiasaan yang Islami dalam kehidupan sehari – hari
  3. menumbuhkan dan mengembangkan kecerdasan intelektual, emosional dan spiritual.
  4. Menumbuhkan dan mengembangkan sikap ketaatan terhadap norma – norma yang berlaku.
  5. Menumbuhkan dan mengembangkan sikap kepedulian lingkungan dan kepedulian sosial.